Nazhir
Nazhir adalah pihak yang menerima harta benda wakaf dariWakif untuk dikelola dan dikembangkan sesuai denganperuntukannya.
Sumber: PP NO. 42 TAHUN 2006
Status: Belum diverifikasi
Definisi Nazhir juga digunakan di dalam 2 Peraturan Perundang-undangan lainnya.
Definisi lain dengan penjelasan yang mirip.
- 1Dana Kerohiman
Dana Kerohiman adalah dana santunan yang diberikan kepada Pihak yang Berhak Menerima Bantuan Dana Kerohiman.
- 2UU NO. 21 TAHUN 2008Akad81.98% Mirip81.98 %
Akad adalah kesepakatan tertulis antara Bank Syariah atau UUS dan pihak lain yang memuat adanya hak dan kewajiban bagi masing-masing pihak sesuai dengan Prinsip Syariah.