Kesejahteraan pekerja/buruh

Kesejahteraan pekerja/buruh adalah suatu pemenuhan kebutuhan dan/atau keperluan yang bersifat jasmaniah danrohaniah, baik di dalam maupun di luar hubungan kerja, yang secara langsung atau tidak langsung dapat mempertinggiproduktivitas kerja dalam lingkungan kerja yang aman dan sehat.

Sumber: UU NO. 13 TAHUN 2003

Status: Belum diverifikasi

Definisi lain dengan penjelasan yang mirip.

  1. 1
    UU NO. 25 TAHUN 1997
    88.94% Mirip88.94 %
    Kesejahteraan pekerja

    Kesejahteraan pekerja adalah suatu pemenuhan kebutuhan dan/ataukeperluan yang bersifatjasmaniah dan rohaniah, baik selamamaupun di luar hubungan kerja, yang secara langsung dan tidaklangsung dapat mempertinggi produktifitas kerja.