Perolehan Hak atas Tanah dan/atau Bangunan
Perolehan Hak atas Tanah dan/atau Bangunan adalah perbuatan atau peristiwa hukum yang mengakibatkan diperolehnya hak atas tanah dan/atau Bangunan oleh orang pribadi atau Badan.
Sumber: UU NO. 1 TAHUN 2022
Status: Belum diverifikasi
Definisi lain dengan penjelasan yang mirip.
- 1UU NO. 20 TAHUN 2000Perolehan Hak atas Tanah dan atau bangunan96.11% Mirip96.11 %
Perolehan Hak atas Tanah dan atau bangunan adalah perbuatanatau peristiwa hukum yang mengakibatkan diperolehnya hak atastanah dan atau bangunan oleh orang pribadi atau badan.
- 2PP NO. 43 TAHUN 2021Hak Atas Tanah83.62% Mirip83.62 %
Hak Atas Tanah adalah hak yang diperoleh dari hubungan hukum antara pemegang hak dengan tanah, yang tidak termasuk ruang di atas tanah dan/atau ruang di bawah tanah.
- 3UU NO. 20 TAHUN 2002Ganti kerugian hak atas tanah81.78% Mirip81.78 %
Ganti kerugian hak atas tanah adalah penggantian atas nilaitanah berikut bangunan, tanaman, dan/atau benda-benda lainyang terkait dengan tanah sebagai akibat pelepasan ataupenyerahan hak atas tanah.